ABADIKAN MOMEN : Ketua serta pengurus SMSI Kaltara berikan surprise pada Kapolresta Bulungan saat perayaan HUT Bhyangkara ke - 78, Senin (01/07/2024).
ABADIKAN MOMEN : Ketua serta pengurus SMSI Kaltara berikan surprise pada Kapolresta Bulungan saat perayaan HUT Bhyangkara ke - 78, Senin (01/07/2024).
Array

seraungpost.com

TANJUNG SELOR – Pasca digelarnya upacara dan syukuran Hari Bhayangkara ke-78 di Mapolresta Bulungan, Senin (01/07/2024). Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kalimantan Utara (Kaltara) yang dinahkodai oleh Ketua SMSI Kaltara Victor Ratu menyampaikan ucapan selamat kepada Polri atas HUT Bhayangkara yang ke-78 Tahun.

“HUT Bhayangkara ke-78, momen yang baik bagi kita untuk kembali merefleksikan peran Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Polri telah banyak berbuat untuk bangsa dan negara,” ujar Victor Ratu.

Victor juga menyampaikan apresiasinya kepada jajaran Polresta Bulungan atas dedikasinya menjaga sinergitas dengan awak media yang selama ini berjalan baik, serta aktif menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di Bulungan.

“Polresta Bulungan telah banyak menunjukkan kinerjanya yang baik dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Kami berharap Polri dapat terus menjaga hubungan sinergitas dengan SMSI Kaltara (Insan Pers) dan semakin dicintai oleh masyarakat,” kata Victor.

Pada kesempatan tersebut, Ketua SMSI Kaltara bersama plt Sekretaris SMSI Kaltara Didi Febriyandi, beserta pengurus juga memberikan kejutan kepada Kapolresta Bulungan Kombes Pol. Agus Nugraha, S.H S.I.K, M.H berupa kue ulang tahun.

“Kejutan ini sebagai bentuk penghormatan dan rasa terima kasih SMSI kepada Polri atas sinergi dan kerjasama yang selama ini terjalin baik,” jelas Victor.

Kapolresta Bulungan Kombes Pol. Agus Nugraha, S.H., S.I.K., M.H menyampaikan rasa terimakasihnya atas ucapan selamat dan kejutan yang diberikan oleh SMSI Kaltara.

“Kami dari Polresta Bulungan mengucapkan terima kasih atas ucapan selamat dan kejutan ini, Ini menunjukkan bahwa Media Serikat dan Polri bersatu padu dalam menjaga informasi aktual dan berimbang, termasuk untuk keamanan dan ketertiban masyarakat,” kata perwira menengah tiga bunga melati emas ini. (tim)

Baca Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed

Wagub Kaltara Hadiri Sarasehan Kebangsaan di MPR RI

SERAUNG POST JAKARTA – Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Utara (Kaltara) Ingkong Ala, S.E., M.Si., menghadiri…

Gubernur Kaltara Terima Penghargaan Sahabat Pers Indonesia Tahun 2025

SERAUNG POST JAKARTA, – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Pusat memberikan penghargaan Sahabat Pers tahun…

Penuhi Janji, TP-PKK Kaltara Beri Pelatihan Keterampilan WBP Lapas Nunukan

SERAUNG POST NUNUKAN – Setelah beberapa bulan lalu mengadakan pembinaan rohani bagi Warga Binaan Permasyarakatan…

Rahmawati Zainal : Dorong Produk Lokal Tembus Pasar Internasional

SERAUNG POST NUNUKAN – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara),…

Harkitnas Ke-117, Momentum Semangat Membangun Bangsa Indonesia

SERAUNG POST TANJUNG SELOR – Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H.,…

Pj. Sekprov Kaltara Paparkan Perkembangan Ketahanan Wilayah Perbatasan Dihadapan Pasis Sesko TNI

SERAUNG POST TARAKAN – Provinsi Kalimantan Utara sudah berdiri selama 12 tahun sedang giat –…

Wagub Kaltara Resmikan Gedung Vihara Parama Sinar Borobudur di Tarakan

SERAUNG POST TARAKAN – Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Utara (Kaltara) Ingkong Ala, S.E., M.Si., meresmikan…

Pacu Semangat Calon Paskibraka Tingkat Nasional

SERAUNG POST TANJUNG SELOR – Memiliki tekad, niat, dan kemauan yang besar harus di miliki…

Pemprov Kaltara Dukung Penuh Pembangunan Zona Integritas

SERAUNG POST TARAKAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) terus menunjukkan komitmennya dalam mewujudkan…

Pertama Di Kaltara, DPK Kaltara Musnahkan Ribuan Arsip

SERAUNG POST TANJUNG SELOR – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) melaksanakan…